Beberapa Cara Merangsang Istri Dengan Cukup Mudah

Cara Merangsang Istri – Aktivitas seksual ketika anda sudah menikah merupakan hal yang menyenangkan. Memang, salah satu tujuan menikah adalah memenuhi hasrat biologis yang muncul secara natural. Namun, terkadang, hubungan seksual dengan istri anda nampak bermasalah.


Salah satu masalah yang sering muncul adalah istri yang terlihat dingin dan kurang bergairah. Oleh karena itu, anda tentu harus merangsangnya terlebih dahulu. Ada banyak cara merangsang istri yang bisa anda lakukan dengan cukup mudah.


cara merangsang istri


Berikut kita akan membahasnya dengan singkat di bawah ini.


  • Komunikasi romantis

Salah satu penyebab istri anda nampak dingin dan kurang bergairah adalah faktor komunikasi yang buruk. Sudah kodratnya bahwa wanita sangat ingin dimengerti dan sensitive terhadap berbagai macam hal. Oleh karena itu, cobalah mengerti apa yang menjadi keinginan dari istri anda.


Buat komunikasi yang baik dan puji dia dengan kata-kata yang manis. Hal ini akan membuat suasana menjadi cair dan tentu saja istri anda akan lebih mudah jatuh ke pelukan anda.


  • Beri cokelat

Hal lain yang bisa anda lakukan untuk merangsang istri anda adalah memberikan cokelat. Ini merupakan tips merangsang istri yang cukup unik dilakukan. Perlu diketahui bahwa salah satu penyebab istri anda tidak bergairah adalah mood yang hilang ketika hendak bercinta. Hal ini tentu saja merupakan sesuatu yang buruk karena bercinta tanpa mood tentu akan menjadi hambar.


Oleh karena itu, untuk mencairkan suasana dan memastikan mood istri anda baik sebelum bercinta, maka anda bisa memberikannya sebuah cokelat. Selain cokelat, anda juga bisa memberikan beberapa makanan yang ia sukai.


  • Peluk dari belakang

Untuk merangsang istri anda, tentu saja kontak fisik merupakan hal utama untuk dilakukan. Dalam hal ini, salah satu bentuk kontak fisik yang bisa anda lakukan dengan tujuan merangsang istri anda adalah dengan memeluknya dari belakang. Kebanyakan wanita sangat menyukai di peluk dari belakang karena mereka akan merasa nyaman.


Selain itu, rasa sayangnya pada anda tentu akan semakin membesar. Oleh karena itu, ada kalanya anda sebaiknya mencoba untuk mempraktekan cara merangsang istri yang satu ini.


  • Berikan sentuhan pada leher

Leher adalah salah satu bagian tubuh wanita yang sangat sensitive. Dengan menyentuh bagian tubuh yang sensitive, maka istri anda dapat terangsang dengan seketika. Sentuhan yang diberikan di leher akan membuat istri anda merasa geli.


Gerakan ini tidak hanya bisa digunakan untuk merangsang istri anda saja tetapi juga bisa digunakan sebagai bagian dari foreplay atau pemanasan sebelum anda berhubungan intim dengan istri anda.


  • Menyentuh bagian dada

Bagian tubuh wanita yang sangat sensitive dan termasuk titik rangsang terbaik adalah bagian dada. Bagian dada wanita terkandung beragam titik dan saraf yang akan membangkitkan libido mereka. Salah satu tips merangsang istri memang sebaiknya anda lakukan sebagai salah satu bagian foreplay sebelum anda berhubungan intim dengan istri anda.


Namun, sebagai saran, sentuhlah bagian dada dengan lembut dan tanpa paksaan. Hal ini cukup penting karena jika anda memaksa dan istri anda tidak menyukainya, maka mood dari istri anda akan cenderung hilang dan ia akan malas melanjutkan hubungan intim yang anda inginkan.


Beberapa cara merangsang istri di atas bisa anda terapkan dengan mudah di rumah. Sebagai saran, buatlah suasana yang mendukung dan nyaman di dalam kamar atau rumah anda. Anda bisa menggunakan aroma terapi yang memiliki aroma unik sebagai penunjang. Semoga membantu.


Simak artikel menarik yang satu ini : Obat Penambah Gairah Wanita dari Bahan Alami Tanpa Efek Samping.


Tags: , , , , , , , , ,

Related to Beberapa Cara Merangsang Istri Dengan Cukup Mudah